Sebagai penggemar divergence, saya selalu berusaha melakukan open posisi trading saya ketika melihat adanya divergence baru saya beraksi. Berikut ini adalah contoh divergence yang sangat ideal. Teknik divergence ini dapat diaplikasikan di pair apa saja dan time frame berapa saja. Tetapi saya lebih suka EURJPY di time frame M15.
Syarat trading divergence:
- Sudah ada divergence di time frame yang kita inginkan
- Ada tanda-tanda reversal candle atau trendline breakout
- Cek di time frame yang lebih besar
- Cek support/resistent terdekat
Contoh kasus: